Tuesday, 23 October 2012

Manfaat Serta Kegunaan Minuman Yakult Bagi Kesehatan Usus Manusia (Referensi Praktis Dan Kajian Ilmiah Bakteri Lactobacilus caseii Strain Hidup)

Oke rekan-rekan blogger saya yg berbahagia,
baiklah pada kesempatan ini admin mau bagi info terkait dengan manfaat dan keguanaan yakult bagi kesehatan usus manusia. 

Udah pada tahu belum nih siapa sih yg nemuin yakult di kamar admin,hehehe :D?
Oya yakult tuh pertama kali ditemukan oleh ----cari sendiri AJA YA>
oya admin langsung aja ya mau kasih tau manfaat yakult bagi kesehatan:

Dari beberapa kajian ilmiah yang dikeluarkan dalam beberapa jurnal ilmiah yang pernah admin baca, yakult yang mengandung lebih kurang 6,5 Milyar Bakteri Lactobacilus caseii terbukti mampu menghambat penuaan dini pada kulit, melancarkan buang air besar (BAB),
mencegah munculnya kanker terutama pada wanita yaitu kanker payudara, menurunkan kolesterol jahat di usus, menambah stamina badan agar tetap sehat dan bugar, serta menambah gairah dan memicu sel-sel pertahanan tubuh untuk lebih aktif bekerja. Selain itu, bakteri L.caseii diduga kuat memiliki pengaruh yang signifikan untuk para penderita diare dan susah air besar. Ok, admin sudah mencoba sendiri manfaat dari L.caseii pada sebotol minuman yakult. Awalnya nih, setiap admin pulang kuliah terasa banget kalau badan mudah loyo, stamina selalu gak konstan, mudah lemas, dan lain-lain, tapi semenjak admin mencoba rutin mengonsumsi yakult akhirnya perubahan hidup admin semakin terasa begitu dahsyat, aktivitas kuliah yang padat bisa diterjang hingga dari pkl.07.00-00.00 setiap hari kerja. Semoga artikel ini dapat membantu. Salam sehat bersama L.caseii :D
Udah dulu ya, lain kali disambung lagi.

Baca juga referensi lainnya di >> http://guruilmuan.blogspot.com/

Artikel Terkait

Manfaat Serta Kegunaan Minuman Yakult Bagi Kesehatan Usus Manusia (Referensi Praktis Dan Kajian Ilmiah Bakteri Lactobacilus caseii Strain Hidup)
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email